Minggu, 19 Januari 2025

Timnas Jerman

EURO 2024: Ini Jadwal, Klasemen, Pencetak Gol, Live Streaming

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Jamal Musiala, penyerang Jerman asal klub Bayern Munchen, menjadi pemain pertama yang menghasilkan dua gol di Piala Eropa 2024 atau EURO 2024.Gol itu dilesakkan Musiala saat Jerman menundukkan Hongria 2-0 pada Kamis (20/6) dini hari WIB...

EURO 2024: Deutschland Uber Alles, Jerman Ke 16 Besar

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -Stuttgart Arena seperti suka cita. Lirik lagu Das Lied der Deutschen seperti bergema di EURO 2024:Deutschland, Deutschland über alles, Über alles in der Welt, Wenn es stets zu Schutz und Trutze Brüderlich zusammenhält....Jerman kian menebar ancaman. Deutschland über alles....

EURO 2024: Jerman vs Hongaria Dan Sejarah Invasi Wehrmacht

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Saya teringat kalimat classic soal bangsa Jerman masa lalu. "Deutschland, Deutschland über alles, über alles in der Welt". .Sejatinya, seruan itu, untuk berbagai raja Jerman agar memberikan prioritas lebih tinggi pada pembentukan Jerman bersatu daripada...

EURO 2024: Jamal Musiala, Jadi Pemain Terbaik

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Jamal Musiala --pemain kelahiran 26 Februari 2003-- dinobatkan sebagai Pemain Terbaik Pertandingan atas penampilannya dalam kemenangan  di pertandingan pembuka Jerman atas Skotlandia (5-1) di Piala Eropa 2024 atau UEFA EURO 2024. Dia menjadi pemain terbaik pertama...

EURO 2024: Jerman Tebar Ancaman, Skotlandia Korban Pertama

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Tim tuan rumah Jerman menebar ancaman kepada siapa pun lawan di Piala Eropa 2024 atau Euro 2024. Pada laga pembuka sekaligus debut di piala itu, Die Mannschaft langsung menerkam.Skotlandia jadi korban pertama dan disikat 5-1.Tampil di...

EURO 2024: Ilkay Gudogan Optimis, Jerman Kini Berkualitas

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Kapten Timnas Jerman, İlkay Gündoğan optimis tuan rumah the Die Mannschaft akan melangkah jauh di Piala Eropa 2024 atau EURO 2024.Piala Eropa 2024 ini akan berlangsung di Jerman pada 14 Juni – 14 Juli 2024 dan...

EURO 2024: Buang Hummels dan Goretzka, Jerman Panggil Bintang U-21

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pelatih Julian Nagelsmann  menegaskan dirinya ingin memenangkan Piala Eropa 2024 atau Euro 2024, meskipun tanpa Mats Hummels dan Leon Goretzka dalam skuad Timnas Jerman di piala yang akan berlangsung  14 Juni - 14 Juli 2024 di...

Ikon Sepak Bola Jerman dan Bayern Munchen Franz Beckenbauer Meninggal

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Legenda sepak bola Jerman Franz Beckenbauer, yang dua kali memenangkan Piala Dunia bersama negaranya, meninggal dunia pada usia 78 tahun.Karl-Heinz Rummenigge, CEO lama FC Bayern dan mantan rekan setimnya: “Saya sangat terkejut. Franz Beckenbauer menulis...

Hansi Flick Dipecat Dari Pelatih Jerman, Rudi Voller Ditunjuk Sementara

TENTANGKITA.CO - Setelah mendapat rekomendasi dari Presiden DFB Bernd Neuendorf, dewan presiden DFB memutuskan untuk membebastugaskan pelatih Jerman, Hansi Flick, serta asistennya Marcus Sorg dan Danny Röhl, dari tugasnya dengan segera.Hal itu tertuang dalam keterangan di website dfb.de, Senin...

Latest News

Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...