PNM
Bisnis
Gabung Yuk Bareng 133 Ribu Teman Kalian Dapatkan Tambahan Penghasilan, Begini Cara & Syarat Mudah Jadi Agen BRILink Mekaar
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Silakan simak cara dan syarat menjadi agen BRILink Mekaar di tempat kalian tinggal untuk bisa bergabung dengan sekitar 133 ribu nasabah PNM Mekaar.Menurut data PT Permodalan Nasional Madani (PNM), sampai dengan tahun 2023 sebanyak 132.442 ketua...
Bisnis
Modal Ventura Syariah Mulai Masuk 10 Besar PMV, BUMN Ini Penyumbangnya
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Perusahaan modal ventura syariah (PMVS) mulai menyeruak masuk dalam daftar 10 besar perusahaan modal ventura (PMV) dengan total penyaluran dana terbesar.Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menilai pasar bagi PMVS sangat prospektif mengingat 85 persen dari 270 juta...
Bisnis
10 Besar Perusahaan Modal Ventura November 2023 Versi OJK: 1 Wakil Bank Mandiri, 1 BRI dan 2 PNM
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Tiga badan usaha milik negara (BUMN) yakni Bank Mandiri, BRI dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) berkontribusi besar dalam menopang kinerja perusahaan modal ventura.Tiga perusahaan pelat merah itu menyumbang empat anak usaha dalam daftar 10 perusahaan...
Bisnis
Selain NIB, Ini Dokumen Legalitas Usaha yang Wajib Dimiliki Pelaku Usaha Ultra Mikro
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Para pelaku usaha ultra mikro harus melengkapi dokumen legalitas usaha agar bisa naik level menjadi mikro dan mendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia secara lebih masif, ujar Direktur Utama PT Permodalan Nasional Madani (PNM) Arief Mulyadi. Dengan dokumen...
Bisnis
Selain Dapat Modal Uang, Ini Keuntungan Lain jika Gabung jadi Nasabah PNM
TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Menjadi nasabah program-program dari Permodalan Nasional Madani (PNM) tidak hanya mendapatkan keuntungan berupa akses modal, tapi juga pengembangan kapasitas usaha, termasuk memfasilitasi mengurus Nomor Induk Berusaha (NIB). Sekretaris Perusahaan PNM Dodot Patria Ary mengatakan seringkali para pelaku...
Bisnis
MRT Pembiayaan Ultramikro Itu Bernama Permodalan Nasional Madani (PNM)
TENTANGKITA.CO – MUNGKIN tidak berlebihan kalau moda transportasi mass rapid transit (MRT) menjadi ilustrasi untuk menggambarkan peran dari PT Permodalan Nasional Madani (PNM) di sektor pembiayaan terutama ultramikro.MRT, sesuai namanya, dirancang untuk mengangkut orang dalam jumlah yang jumbo. Sekali...
Bisnis
Dirut PNM Arief Mulyadi Masuk Top 100 CEO versi Infobank
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Satu lagi pencapaian diraih Dirut PT Permodalan Nasional Madani (PNM) Arief Mulyadi menjelang berakhirnya tahun 2023.Infobank Media Group memasukkan nama Arief Mulyadi dalam jajaran Top 100 CEO 2023 dalam anugerah yang digelar pada pada pekan lalu...
Bisnis
Salbiawati, Nasabah PNM Mekaar, yang Daur Ulang Sampah Anorganik jadi Bisnis
TENTANGKITA.CO, Makassar -- Bagi kebanyakan orang, tumpukan sampah anorganik seperti botol plastik, kaleng, dan sedotan mungkin hanya berakhir di tempat pembuangan sampah. Benda itu menjadi tidak bernilai bahkan bisa berbahaya.Salbiawati Salim bukanlah perempuan kebanyakan. Dia justru mampu menjadikan sampah...
Bisnis
Literasi Keuangan: 5 Tips dari PNM buat Nasabah untuk Lindungi Data Pribadi
TENTANGKITA.CO, Jakarta – Yuk simak literasi keuangan berupa 5 tips dari PT Permodalan Nasional Madani (PMN) agar para nasabah bisa menghindari penyalahgunaan data pribadi.Tips dari PNM, BUMN pembiayaan dan pendampingan pelaku usaha ultramikro, ini penting untuk disimak mengingat belakangan...
News
PNM Gelar Lomba Foto, Batas Akhir Pengiriman 17 November 2023
TENTANGKITA.CO – PNM menggelar lomba foto bagi para jurnalis untuk memeringati “Hari Pahlawan” dengan tema "Perempuan Pahlawan Ultra Mikro Go Digital". Kepala Sekretariat Perusahaan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) Dodot Patria mengatakan lomba foto bertajuk “Journalist's Photo Journey 2023” ini...
Latest News
Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...