Sabtu, 18 Januari 2025

Kementerian Kesehatan

Pemerintah Larang Produsen Susu Formula Bayi Lakukan Hal Ini

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pemerintah menetapkan enam larangan kepada produsen atau distributor susu formula bayi agar tidak menghambar pemerian ASI eksklusif.Hal itu dituangkan dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan....

INFO DBD: Waspada, Ini Jumlah Pasien Meninggal Hingga Senin (17/6)

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Info DBD. Kementerian Kesehatan mengumumkan hingga minggu ke-17 tahun 2024, tercatat 88.593 kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) dengan 621 kasus kematian di Indonesia.Berdasarkan laporan, dari 456 kabupaten/kota di 34 provinsi, kematian akibat DBD terjadi di 174...

Kasus Covid-19 di Singapura Naik Tajam, Begini Imbauan Pemerintah Negeri Jiran

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan Singapura menyebut kasus Covid-19 di negara itu naik tajam bahkan sampai dua kali lipat.Kemenkes Singapura juga mendapatkan laporan terbaru tentang melonjaknya penyakit pernapasan di negara-negara di wilayah beriklim sedang. Namun, secara keseluruhan di Singapura...

Kasus Baru Covid-19 Melonjak Lagi, Pemprov DKI Siapkan Vaksinasi Booster Kedua

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Kementerian Kesehatan melansir data kenaikan kasus baru Covid-19 sudah tembus angka 1.000 orang per hari beberapa waktu lalu.Menyusul lonjakan kasus baru Covid-19 itu, Kemenkes mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi booster bagi yang belum.Di Jakarta, Wakil Gubernur...

Kemenkes Bantah Hepatitis Akut pada Anak Terkait Vaksinasi Covid-19

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan membantah adanya kaitan antara vaksinasi Covid-19 dengan penyakit Hepatitis Akut yang Belum Diketahui Penyebabnya pada Anak.Hal tersebut disampaikan oleh Lead Scientist untuk kasus ini, Prof. dr. Hanifah Oswari, Sp. A(K), pada acara keterangan pers...

Syarat dan Cara Daftar Tenaga Kesehatan (Nakes) Honorer Non – ASN jadi PPPK

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Syarat dan ketentuan bagaimana tenaga kesehatan (nakes) honorer atau non Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk jadi PPPK bisa Anda lihat di bagian bawah artikel ini.Pemerintah sudah menjanjikan para tenaga kesehatan (nakes) yang bukan ASN, kerap disebut...

HEPATITIS AKUT MEMATIKAN PADA ANAK: Gejala, Penyebab dan Cara Pencegahan

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Badan Kesehatan Dunia atau WHO pertama kali menerima laporan kasus penyakit hepatitis akut mematikan pada anak yang belum diketahui pada 5 April 2022 di Inggris Raya.Lembaga dunia itu menyebut hepatitis akut mematikan pada anak tersebut sebagai...

Hepatitis Akut Yang Mematikan pada Anak: Kronologi Kasus Indonesia

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Kasus hepatitis akut mematikan yang menyerang anak menyebabkan Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan Kejadian Luar Biasa (KLB) di Eropa, Amerika dan Asia kini sudah masuk di Indonesia.Lantas bagaimana kronologi kasus hepatitis akut yang mematikan pada anak...

TENTANG TUBERCULOSIS (TBC): Indonesia Masih Nomor 3 Terbanyak di Dunia

TENTANGKITA.CO, JAKARTA --  Kementerian Kesehatan menargetkan penurunan angka kasus baru TBC hingga 65 kasus per 100 ribu penduduk. Sementara itu, jumlah kasus tuberculosis (TBC) di Indonesia menempati urutan 3 di dunia.Sejumlah strategi akan dilakukan Kemenkes dengan dibantu kementerian dan...

Latest News

Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...