Kemenkes
News
Merebak Di China, Virus Human Metapneumovirus Masuk Indonesia
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Virus Human Metapneumovirus (HMPV), yang baru-baru ini merebak di China, dilaporkan telah ditemukan di Indonesia. Semua kasus yang ditemukan melibatkan anak-anak.Menanggapi hal ini, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meminta masyarakat untuk tidak panik, karena HMPV bukanlah...
News
Pneumonia Ancaman Serius bagi Anak-Anak, Kematian Terjadi Setiap 43 Detik
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pneumonia menjadi ancaman serius bagi anak-anak di dunia dan kematian akibat pneumonia terjadi setiap 43 detik.Wakil Menteri Kesehatan RI Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono mengatakan pneumonia seringkali dicap sebagai pembunuh senyap karena menyerang paru-paru, melelahkan napas,...
News
COVID-19 Kembali? Hati-Hati Varian Ini, Minggu Ke-19 Naik 11,76%
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - COVID-19 kembali lagi? Pemerintah Indonesia kini mewaspadai penyebaran COVID-19 varian KP.1 dan KP.2 yang sedang bersirkulasi di Singapura.Merujuk referensi yang dipublikasikan secara resmi oleh Kementerian Kesehatan Singapura, ada peningkatan kasus COVID-19 dari 13.700 kasus selama periode...
Sehat & Bugar
Transplantasi Ginjal Perdana di RS Fatmawati Sukses, Resipien Gadis 20 Tahun, Pendonor Ibu Kandung
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Rumah Sakit Umum Pusat (RS) Fatmawati sukses menjalankan operasi transplantasi ginjal pada Senin 22 Januari 2024.Transplantasi ginjal yang lebih dikenal dengan operasi cangkok ginjal di RS Fatmawati berlangsung dari pasangan pendonor dan resipien yang merupakan ibu...
News
Kamis (4/1) Lima Pasien Meninggal Akibat Covid-19
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Jumlah kasus pasien Covid-19 meninggal pada Kamis (4/1) di Indonesia mencapai lima orang.Merujuk pada data di infeksiemerging.kemkes.go.id, pada Kamis (4/1) kasus konfirmasi positif Covid-19 mencapai 404 orang.Sementara itu, pada Kamis (4/1) jumlah pasien yang sembuh dari...
News
COVID-19: Rabu (20/12) Empat Orang Meninggal dan 486 Positif
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kasus Covid-19 di Indonesia mulai menunjukkan tanda-tanda kembali. Pada Rabu (20/12), jumlah orang yang meninggal cukup tinggi dalam tiga hari terakhir, yakni empat orang.Kemudian, jumlah kasus harian Covid-19, juga menunjukkan tanda-tanda peningkatakan. Yakni dari 253 pada...
News
COVID-19: Kasus Baru Melonjak Dua Kali Lipat
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Jumlah kasus aktif Covid-19 di Indonesia dalam dua hari ini mengalami peningkatan. Selasa (19/12) jumlah kasus baru mencapai 453 kasus.Jumlah itu hampir dua kali lipat dari kasus harian pada Senin (18/12) yang mencapai 243 kasus. Adapun...
Humaniora
Pendaftaran Rekrutmen Tenaga Kesehatan Haji (TKH 2024) Secara Online, Dibuka Sampai 31 Desember
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pusat Kesehatan Haji Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mulai membuka pendaftaran rekrutmen Tenaga Kesehatan Haji (TKH) kelompok terbang (kloter) dan Petugas Penyelenggaraan Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi tahun 2024 secara online.PKH Kemenkes membuka pendaftaran rekrutmen Tenaga Kesehatan Haji...
News
Kasus Covid-19 Di Indonesia Hingga Senin (18/12) 2.204 Orang
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Jumlah kasus Covid-19 di Indonesia per Senin (18/12) tembus angka di atas 2.000-an, tepatnya 2.204 kasus.Dari jumlah itu, menurut info dari Kemenkes, 243 kasus Covid-19 di antaranya terjadi pada Senin (18/12), sedangkan kasus sembuh per Senin...
News
Kasus Covid-18 Naik Lagi, Presiden Desak Kemenkes Update Perkembangan
TENTANGKITA.CO- Presiden Joko Widodo (Jokowi) menginstruksikan Menteri Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin untuk mengamati betul perkembangan kenaikan kasus Covid-19 dalam beberapa waktu belakangan."Iya, saya sudah memerintahkan kepada Menteri Kesehatan untuk diikuti dan diamati betul secara detail perkembangannya seperti apa...
Latest News
Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...