Gaza
News
Jokowi Ajak Joe Biden Setop Konflik di Gaza (Video Dialog)
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Presiden Joko Widodo melakukan pertemuan dengan Presiden AS, Joe Biden di Gedung Putih, Washington DC, Selasa (14/11) WIB."Saya tiba di Gedung Putih, Washington DC, selewat pukul empat sore hari Senin waktu setempat atau Selasa subuh...
News
PBB Kibarkan Bendera Setengah Tiang, Kenang Petugas yang Terbunuh di Gaza
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - PBB mengibarkan bendera setengah tiang dan mengheningkan cipta untuk mengenang rekan-rekan mereka yang tewas di Jalur Gaza.Pada Selasa (13/11) pukul 9:30 pagi (waktu setempat di setiap kantor perwakilan), Sekretaris Jenderal, Antonio Guterres dengan penuh kesedihan, mengundang...
News
Israel Pakai 32 Ribu Ton Bahan Peledak Hancurkan Separuh Permukiman di Gaza
TENTANGKITA.CO- Pengeboman Israel telah menyebabkan kerusakan pada lebih dari 50 persen unit perumahan di seluruh Gaza, Palestina. Serangan Israel itu meluluhlantakkan setengah permukiman di Gaza.Pihak Israel dilaporkan telah menggunakan 32.000 ton bahan peledak sejak meletusnya perang pada 7 Oktober...
News
Pemerintah Indonesia Berhasil Evakuasi 1 Keluarga WNI Lagi dari Gaza
TENTANGKITA.CO- Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Retno LP Marsudi menyatakan, pihaknya sudah beberapa minggu ini terus berupaya melakukan evakuasi satu keluarga WNI yang terdiri dari satu suami, dua anak, dan satu istri, dari Gaza Selatan. Upaya itu kini telah...
Dunia
Presiden Biden: Tidak Ada Gencatan Senjata di Gaza, Palestina Selama Sandera Belum Bebas
TENTANGKITA.CO, Jakarta – Harapan Israel menghentikan serangan ke Jalur Gaza, Palestina belum akan terwujud setelah Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan “tidak ada kemungkinan” untuk gencatan senjata. "Tidak ada. Tidak ada kemungkinan," kata Presiden Biden, Kamis (9/11) ketika ditanya tentang...
Dunia
Jokowi jadi Utusan OKI Desak Biden Akhiri Serangan Israel ke Gaza
TENTANGKITA.CO, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan meminta Presiden Amerika Serikat Joe Biden untuk mendorong Israel menghentikan perang dengan Hamas di Jalur Gaza, Palestina, saat berkunjung ke Gedung Putih pada Senin 13 November 2023 mendatang. Sebelum bertemu dengan Presiden...
News
Anak Anak Gaza Palestina Gelar Konferensi Pers, Minta Dunia Lindungi Mereka
TENTANGKITA.CO- Sekelompok anak-anak di Gaza menggelar konferensi pers di Rumah Sakit Al-Shifa pada Selasa 7 November 2023 waktu setempat. Mereka menyuarakan situasi terkini akibat serangan bom Israel yang telah berlangsung sejak 7 Oktober 2023 lalu.Anak-anak tersebut merupakan pengungsi yang...
Dunia
Indonesia akan Evakuasi Korban di Gaza, Kemampuan Kapal Rumah Sakit dan RS TNI Tidak Main-main
TENTANGKITA.CO – Indonesia menawarkan bantuan untuk mengevakuasi dan merawat korban serangan Israel di Gaza, Palestina pada kapal rumah sakit dan RS yang dikelola oleh TNI, ujar Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. “Seluruh rumah sakit TNI kami buka untuk korban-korban dari sana...
Dunia
Tiap 10 Menit, Israel Bunuh 1 orang Anak Palestina dan Lukai 2 Lainnya
TENTANGKITA.CO – Tiap 10 menit, Israel bunuh seorang anak Palestina melukai dua lainnya dalam serangan selama sebulan terakhir di Gaza, ujar Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB (UNRWA) Senin (6/11). “Rata-rata, satu anak terbunuh dan 2 orang terluka setiap 10 menit...
Dunia
Pintu Sisi Gaza Tak Bisa Dibuka, Evakuasi Keluarga WNI Belum Berhasil
TENTANGKITA.CO- Upaya untuk melakukan evakuasi terhadap satu keluarga warga negara Indonesia (WNI) yang tinggal di Gaza Selatan, Palestina, kembali belum berhasil. Keterangan ini disampaikan Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi saat Press Briefing Menlu RI Mengenai Evakuasi WNI di...
Latest News
Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...