BMKG
News
19 Persen Wilayah di Indonesia Masuki Kemarau
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Sebanyak 19% wilayah Indonesia telah memasuki musim kemarau, demikian info dari BMKG.“Kondisi kekeringan selama kemarau tersebut diprediksi akan mendominasi hingga September,” kata Kepala BMKG Dwikorita Karnawati dalam keterangan pers di BMKG.go.id, Jumat (31/5).Berdasarkan pemantauan Badan Meteorologi,...
News
Kabupaten Morowali Diguncang Gempa Bumi
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kabupaten Morowali, sebuah kabupaten yang berada di Provinsi Sulawesi Tengah, pada Jumat (31/5) dini hari diguncang gempa bumi dengan magnitudo 5,1.DATA GEMPA MOROWALITanggal 31 Mei 2024
Waktu: 00:08:19 WIB
Magnitudo: 5,1
Kedalaman: 10 km
Lokasi:...
News
Prakiraan Cuaca Kota Jakarta Kamis (30/5) Cerah Berawan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - BMKG mengungkapkan prakiraan cuaca untuk Kota Jakarta pada Kamis (30/5) pagi ini --seluruh wilayah DKI Jakarta-- cerah berawan.Sementara itu, suhu udara di Kota Jakarta pada Kamis (30/5) ini, diperkirakan pada kisaran 26-33 derajat celsius, relatif panas.Namun,...
News
Kota Bogor Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 2,8
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kota Bogor bergoyang. Gempa bumi dengan magnitudo 2,8 terjadi di Kota Bogor pada Kamis (30/5).Gempa itu terjadi di kedalaman 2 kilometer dan berada di darat sejauh 24 kilometer barat daya Kota Bogor.BACA JUGAKabupaten Tuban Diguncang...
News
Kabupaten Tuban Diguncang Gempa
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Gempa bumi dengan magnitudo 4,1 mengguncang Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Rabu (29/5). Demikian informasi dari BMKG.Kabupaten Tuban jika dilihat secara geologi termasuk pada cekungan Jawa Timur bagian utara yang memanjang dari arah barat sampai timur yang...
News
Ini Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Kota Jakarta Rabu (29/5)
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Prakiraan cuaca untuk Kota Jakarta Rabu (29/5) menginformasikan cuaca pagi ini cerah terutama wilayah Jakarta Barat, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.Sementara itu, menurut informasi BMKG, untuk Jakarta Pusat, Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, pada pagi ini,...
News
Waspadai Kemarau, Sejumlah Wilayah Berpotensi Alami Kekeringan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - BMKG mengingatkan waspadai kemarau. Sejumlah wilayah di Indonesia berpotensi mengalami kekeringan meteorologis pada musim kemarau.Kekeringan meteorologis adalah kekeringan yang disebabkan tingkat curah hujan suatu daerah di bawah normal.Prediksi Musim Kemarau Tahun 2024 di Indonesia"Kondisi iklim dan...
News
Gempa Guncang Sinabang Aceh Dengan Magnitudo 6,2
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 terjadi di wilayah Sinabang, Provinsi Aceh pada Selasa (28/5) pukul 18:52 WIB.Menurut informasi dari Badan Meteorologi Geofisika dan Klimatologi (BMKG) gempa dengan kedalaman 12 kilometer itu dirasakan di enam wilayah di...
News
Prakiraan Cuaca Kota Jakarta Selasa (28/5), Pagi Berawan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Prakiraan cuaca dari BMKG untuk Kota Jakarta pada Selasa (28/5) pada pagi ini berawan. Namun, pada siang hari, Jakarta akan verah berawan.Prakiraan Cuaca BMKG di Jakarta (Pagi-Siang-Malam-Dini Hari)Jakarta Barat
Berawan
Cerah Berawan
Cerah Berawan
BerawanJakarta Pusat
Cerah Berawan
Cerah Berawan
Cerah Berawan
Cerah BerawanJakarta...
News
Prakiraan Cuaca Jakarta Senin (27/5): BMKG Keluarkan Peringatan Dini
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - BMKG mengeluarkan prakiraan cuaca untuk Kota Jakarta pada Senin (27/5). Sepanjang hari, ibukota Indonesia ini akan terlihat cerah berawan dengan suhu di kisaran 26-33 derajat celsius.Peringatan Dini: Waspadai potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin...
Latest News
Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...