Sabtu, 18 Januari 2025

Hasil Liga Inggris: Chelsea Terlalu Perkasa Bagi Tottenham, Skor 4-1

Wasit Michael Oliver memberikan dua kartu merah untuk pemain Spurs Destiny Udogie (Tottenham Hotspur) dan Cristian Romero (Tottenham Hotspur) yang melakukan pelanggaran di kotak penalti kepada Enzo Fernández (Chelsea).

Hot News

TENTANGKITA.CO – Chelsea, yang sejauh ini belum menunjukkan kualitas terbaik mereka, ngamuk. Mantan klub pelatih mereka, Tottenham Hottspur mereka lumat 1-4 dari laga  pekan ke-11 Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur London, Senin atau Selasa (7/11) dini hari WIB.

Hasil ini mengggagalkan Spurs untuk kembali menggusur Manchester City dari puncak klasemen. Kini poin mereka tertinggal satu  dari City di posisi pertama.

Peristiwa ini menjadi kejuatan kedua pada pekan ke-11. Setelah sebelumnya Arsenal tumbang dari Newcastle. Meskipun gol tunggal The Maggpies berbau kontrovesial. Itulah dua hasil mengejutkan  pada pekan ke-11 dari tim papan atas.

Chelsea bukan hanya menang. Mereka mendomiansi laga (64%) dan memiliki tembakan ke gawang delapan kali berbanding lima dengan Spurs.

Baca Juga



Spur  unggul lebih dulu pada menit keenam melalui Dejan Kulusevski hingga menit ke-75. Pertandingan, sepertinya, akan menjadi milik tuan rumah. Namun, menit ke-35, Cole Palmer mampu menyamakan kedudukan dari titik penalti akibat pelanggaran Cristian Romero kepada Enzo Fernandez.

Jelang 15 menit akhir pertandingan, Chelsea seperti tersengat. Tampil all out, menyerang. Dalam tempo itu, tiga gol kemanangan Chelsea, datang dan berkat hatttrick Nicolas Jackson masing-masing menit ke-75, menit ke-90 dan injury time (90 +4), menit ke-90.

Namun, kedewasaan pemain Spurs pada laga itu, menunjukkan Spurs belum memiliki mental juara. Wasit Michael Oliver memberikan dua kartu merah untuk pemain Spurs Destiny Udogie (Tottenham Hotspur) dan Cristian Romero (Tottenham Hotspur) yang melakukan pelanggaran di kotak penalti kepada Enzo Fernández (Chelsea).

BACA DEH  Patrick Kluivert, Target Lolos Ke Piala Dunia 2026

Baca Juga



Lineup Tottenham Hotspur vs Chelsea

Chelsea: Sanchez, James, Disasi, Silva, Colwill, Caicedo, Fernandez, Palmer, Gallagher, Sterling, Jackson.

Cadangan:  Cucurella, Badiashile, Mudryk, Madueke, Ugochukwu, Gusto, Petrovic, Maatsen, Washington.

Tottenham Hotspur: Vicario; Porro, Romero, Van de Ven, Udogie; Sarr, Bissouma; Kulusevski, Johnson, Maddison; Son

Cadangan: Forster, Royal, Dier, Hojbjerg, Skipp, Bentancur, Lo Celso, Richarlison, Gil

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...