Jumat, 22 November 2024

Indonesia Ke Final Piala AFF U-23 Hajar Thailand 3-1

Peltih Shin Tae-yong tidak mengubah permainan menekan sepanjang 2x45.  Dengan pola itu, Indonesia mampu membuat pemain Thailand tidak nyaman. Terutama saat mereka menguasai bola sehingga membuat Thailand sulit mengembangkan permainan.

Hot News

TENTANGKITA.CO –  Tim U-23 Indonesia melangkah ke final Piala AFF U-23 setelah di semifinal Kamis (24/8) menggilas tim tuan rumah, Thailand  3-1  di Stadion Rayong, Thailand.

Di final, Sabtu (26/8) di tempat yang sama, Indonesia akan menghadapi juara bertahan Vietnam yang menyingkirkan Malaysia di semifinal 4-1.

Peltih Shin Tae-yong tidak mengubah permainan menekan sepanjang 2×45.  Dengan pola itu, Indonesia mampu membuat pemain Thailand tidak nyaman. Terutama saat mereka menguasai bola sehingga membuat Thailand sulit mengembangkan permainan.

Baca Juga: Indonesia Unggul 3-1 dari Thailand di Semifinal Piala AFF U-23 (Babak I)

Indonesia terbilang unggul 1-0 cukup cepat. Gol Indonesia pertama itu melalui Jemmy Kelly Sroyer saat laga baru berjalan sepuluh menit.

Pada menit ke-13, Muhammad Ferrari mempertebal kemenangan Indonesia.

Baca Juga: Vietnam Gilas Malaysia 4-1 dan Lolos Ke Final Piala AFF U-23

Namun, kubu Thailand memperkecil kekalahan melalui Chudit Wanpraphao pada menit ke-27.

Indonesia pun kembali memperbesar keunggulan melalui gol bunuh diri pemain Thailand, Natcha Promsomboon pada masa injury time (menit ke-46).

 

BACA DEH  Kualifikasi Piala Dunia 2026 (AFC): Hajar Arab Saudi 2-0, Indonesia Naik Ke Posisi Ketiga
Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Piala Dunia FIFA 2026: Ini Syarat Indonesia Lolos

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Peluang Indonesia menjadi  satu dari dua negara di Grup C yang lolos  dari babak ketiga Kualifikasi...