Minggu, 29 September 2024

Showing results for:

Salah Kaprah Penanganan Gigitan Ular Berbisa, Menghisap Racun Ular Sangat Berbahaya

TENTANGKITA, JAKARTA – Banyak salah kaprah beredar di masyarakat tentang penanganan gigitan ular berbisa.Jika tidak mendapatkan informasi yang memadai hal ini bisa sangat berbahaya.  Gigitan ular berbisa dapat mengakibatkan gejala-gejala seperti sesak napas, jantung berdebar kencang, penglihatan kabur, muntah,...

Jangan Sepelekan Bintik Merah pada Bayi, Mungkin Hemangioma yang Bisa Berbahaya

TENTANGKITA, BANJARNEGARA – Bintik merah pada bayi biasanya dianggap biasa dan tidak berbahaya. Namun bintik merah pada bayi itu jangan disepelekan, karena bisa itu adalah hemangioma yang berbahaya jika berada dekat organ fungsional.“Hemangioma adalah benjolan kemerahan pada kulit bayi."Benjolan ini...

Mbah Minto Meninggal Dunia, Sosok Pekerja Keras Hingga Akhir Hayat, Pernah Dibayar Hanya Rp20.000

TENTANGKITA, JAKARTA – Mbah Minto atau yang kerap disebut Mbah Gaul, pemeran “Si Mbok” di channel Youtube Ucup Klaten, meninggal dunia dalam usia 85 tahun. Mbah Minta meninggal Rabu malam 22 Desember 2021. “Kabar Duka Mbah Minto tutup usia. Mohon doanya...

Pantulan Cahaya Layar HP & Komputer Bikin Gangguan Susah Tidur Lho!

TENTANGKITA, JAKARTA -- Gaya hidup manusia belakangan menjadikan layar telepon selular (HP) dan juga komputer sebagai objek yang paling sering dilihat dalam kehidupan sehari-hari.Hampir semua orang yang berhubungan dengan HP atau komputer pasti merasakan lelah mata karena terus menerus...

Bahar bin Smith di Karni Ilyas Club: Risiko Terkecil Saya Penjara, Risiko Terbesar Dibunuh

TENTANGKITA, JAKARTA – Bahar bin Smith yang dipanggil dengan sebutan Habib oleh para pengikutnya tampil di kanal YouTube Karni Ilyas Club milik wartawan senior Karni Ilyas.Bahar bin Smith mengaku akan terus melawan kemungkaran dan kedzaliman yang ada di depan...

Batas Tarik Tunai KJP per Bulan: Begini Caranya, Ada Batas 30 Hari

TENTANGKITA, JAKARTA – Banyak warga yang menanyakan di media sosial tentang batas tarik tunai bantuan Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus tahap 2 tahun 2021.Akun Instagram Pusat Pelayanan Pendanaan Personal dan Operasional Pendidikan (P4OP), upt_p4op, memberikan penjelasan tentang batas tarik...

Hasil Indonesia vs Singapura Piala AFF 2020, Laga Kedua Harus Lebih Fokus

TENTANGKITA, JAKARTA – Timnas Indonesia harus lebih fokus dan memaksimalkan keunggulan atas Singapura agar bisa memeroleh hasil terbaik pada laga kedua Semifinal Piala AFF Suzuki 2020 di Stasional Nasional yang akan berlangsung Sabtu 25 Desember 2021. Pada laga pertama, meski...

Hasil Indonesia vs Singapura Piala AFF 2020: Skor 1-1, Ada Apa Garuda?

TENTANGKITA, JAKARTA – Hasil Indonesia vs Singapura di semifinal leg 1 Piala AFF 2020 berakhir imbang dengan skor 1-1 padahal Timnas Garuda lebih unggul dalam banyak hal.Timnas Indonesia tidak tampil dalam performa terbaiknya seperti melawan Malaysia dalam penyisihan Grup...

Mbah Minto YouTuber Meninggal Dunia: Dimakamkan Siang Ini di Klaten

TENTANGKITA, JAKARTA – Kabar duka datang dari dunia YouTuber, Mbah Minto yang kerap disebut Mbah Gaul meninggal dunia di usia 85 tahun.Salah satu yang mengabarkan tentang Mbah Minto yang bernama lengkap Minto Suwito Siyam meninggal dunia adalah akun Instagram...

Meski Dipandang Domestikasi, Berdoa Buat Ibunda saat Hari Ibu Tidak Ada Salahnya

TENTANGKITA, JAKARTA – Makin banyak orang di Indonesia ini yang berpandangan bahwa perayaan Hari Ibu malah hanya romantisme dan domestikasi peran perempuan.Padahal sebenarnya peringatan Hari Ibu tanggal 22 Desember adalah hari pertama Kongres Perempuan pertama yang menuntut persamaan hak...

Latest News

Serial UMKM (8): 99% Dunia Usaha di AS Dikuasai Bisnis Kecil

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -Bagi pelaku usaha skala menengah, kecil dan mikro, jangan kecil hati. Di AS, seperti halnya di Indonesia,...