Sabtu, 23 November 2024

Showing results for:

KemenKopUKM Siapkan Uji Coba Credit Scoring Dalam Penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR)

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pemerintah akan melakukan uji coba penerapan skema credit scoring yang bertujuan untuk mempermudah pelaku UMKM mengakses pembiayaan Kredit Usaha Rakyat atau KUR tanpa agunan.Credit scoring merupakan sistem penilaian terhadap kemampuan seseorang atau usaha mikro kecil menengah ...

Persyaratan dan Pendaftaran Penerima KIP Kuliah Merdeka 2024, Daftar di https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Simak persyaratan dan jadwal pendaftaran penerima bantuan Program Indonesia Pintar Pendidikan Tinggi yang lebih dikenal dengan Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Merdeka 2024 di artikel ini.Berikut ini persyaratan penerima KIP Kuliah Merdeka 2024 berdasarkan presentasi Kementerian...

Dirut PNM Terharu Dengar Kisah Nasabah Program Mekar

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kesuksesan --mengubah sampah menjadi emas-- tidak jatuh dari langit. Ada proses, konsistensi dan kerja kerja yang harus dilalui, sebelum  sukses itu tiba. Seperti kata pribahasa kuno: Berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian.  Bersakit-sakit dahulu, bersenang-senang kemudian.Itulah...

Cara Ternak Ayam Kampung Bagi Pemula, Gampang dan Bikin Untung 

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Ternak ayam kampung jika dilakukan dengan cara yang tepat bisa mendatangkan untung besar, ingat hidangan dari ayam kampung ini digemari banyak orang Indonesia. Berikut ini cara untuk sukses beternak ayam kampung bagi pemula, dikutip dari channel Youtube...

8 Instansi Buka Pendaftaran Sekolah Kedinasan, Ini Jadwal dan Daftar Namanya

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -  Terdapat delapan instansi yang akan membuka pendaftaran sekolah kedinasan tahun ini.Delapan instansi tersebut  Kementerian Hukum dan HAM,  Kementerian Keuangan, Kementerian Perhubungan, Kementerian Dalam Negeri, Badan Intelijen Negara (BIN), Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Badan Pusat...

10 Besar Perusahaan Modal Ventura November 2023 Versi OJK: 1 Wakil Bank Mandiri, 1 BRI dan 2 PNM

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Tiga badan usaha milik negara (BUMN) yakni Bank Mandiri, BRI dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) berkontribusi besar dalam menopang kinerja perusahaan modal ventura.Tiga perusahaan pelat merah itu menyumbang empat anak usaha dalam daftar 10 perusahaan...

Cara Cek Kepesertaan BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak, Bisa Lewat Aplikasi JKN dan Website 

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) digelar oleh BPJS Kesehatan untuk memberikan perlindungan kesehatan bagi seluruh rakyat Indonesia, berikut cara cek BPJS aktif atau tidak.  JKN merupakan program asuransi sosial yang memberikan perlindungan kesehatan kepada seluruh rakyat Indonesia....

Bansos PKH dan BPNT Tahap 1 Tahun 2024 Diprediksi Cair Pekan Ini

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran batuan sosial (Bansos) PKH dan BPNT tahap 1 untuk Januari - Maret 2024 segara akan cair dalam waktu dekat ini menyusul bantuan PIP dan pangan sudah selesai.Komitmen pemerintah untuk melanjutkan penyaluran bantuan sosial kepada masyarakat...

Penyaluran Bansos PKH, BPNT, PIP Tahap I 2024 Simak Jadwal Ini

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pemerintah sudah menegaskan janjinya untuk menyalurkan sejumlah bantuan sosial (Bansos) melalui Kemensos pada tahun 2024 sebagai upaya untuk menekan jumlah angka kemiskinan.Dari buku Himpunan Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKAKL) Tahun Anggaran 2024, tergambar. Pemerintah...

Agen BRILink Mekaar: Di Sini Senang Di Sana Senang

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Di sini senang, di sana senang. Penggalan lirik lagu anak-anak itu kayaknya pas deh untuk mengilustrasikan dampak positif dari salah satu produk sinergi di holding ultramikro BUMN berupa BRILink Mekaar.Eh tapi, kalian dah tahu belum holding...

Latest News

Pekan Ke-12 Liga Inggris Sabtu (23/11): Arsenal v Nott’m Forest

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pekan ke-12 Liga Inggris pada Sabtu (23/11) akan menghadirkan sejumlah laga di antaranya tiga tim peringkat...