TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Udara Kota Jakarta pada Kamis (30/5) paling buruk (tidak sehat) keempat di dunia menurut ukuran IQAIR. Nomor satu didudki oleh Lahore Pakistan disusul Kinshasa, Kongo.
Kondisi itu dianggap tidak sehat bagi kelompok sensitif. Skor Indonesia untuk Kamis (30/5) 167.
BACA JUGA
- Ini Cuaca dan Kondisi Udara Kota Jakarta Sabtu (25/5): Peringatan Dini
- Selasa (14/5) Polusi Udara Jakarta Keempat Terburuk Di Dunia
Rangking kota besar paling berpolusi langsung
1. Lahore, Pakistan | 174 |
2. Kinshasa, Kongo – Kinshasa | 172 |
3.Delhi, India | 167 |
4.Jakarta, Indonesia | 167 |
5.Santiago, Cile | 157 |
BACA JUGA
- Kamis (23/5), Kualitas Udara Jakarta Terburuk Ketiga Di Dunia
- Udara Kota Jakarta Selasa (28/5) Sangat Tidak Sehat Di Dunia
Apa kualitas udara saat ini di Jakarta?
| |
| |
| |
|