Jumat, 22 November 2024

Mentan Yasin Limpo Tersangka, Berikut Rincian Harta Kekayaan Pribadi yang Capai Rp20 Miliar

Tim Penyidik KPK menetapkan Menteri Pertanian Mentan Yasin Limpo sebagai tersangka kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan).

Hot News

TENTANGKITA.CO- Tim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi KPK menetapkan Menteri Pertanian Mentan Yasin Limpo sebagai tersangka kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan).

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo merupakan menteri asal Partai Nasdem pimpinan Surya Paloh. Sebelum menjabat menjadi Menteri pertanian, Yasin sempat juga menduduki posisi lain di pemerintahan mulai dari bupati, wakil gubernur, hingga gubernur.

Usai menjadi tersangka korupsi banyak yang penasaran mengenai harta kekayaan pribadinya. Melansir dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) KPK, terhitung per 31 Desember 2021, Menteri Pertanian Yasin Limpo tercatat memiliki harta kekayaan mencapai Rp 20,05 miliar per 31 Desember 2022.

BACA JUGA:UPDATE: Mentan Syahrul Yasin Limpo Jadi Tersangka

Dalam laporan LHKPN 2022 kekayaan sebanyak Rp 20,05 miliar tersebut terdiri dari tanah dan bangunan Rp 11.31 miliar, alat transportasi dan mesin Rp 1,47 miliar, harta bergerak lainnya Rp 1,1 miliar, kemudian kas dan setara kas sebesar Rp 6,1 miliar. Adapun dalam laporan LHKPN Syahrul Yasin Limpo tercatat tidak memiliki utang.

Rincian Harta Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo

Mobil, Toyota Alphard Minibus tahun 2004, hasil sendiri Rp 350.000.000

Mobil, Mercedes Benz Sedan tahun 2004, hasil sendiri Rp 250.000.000

Mobil, Suzuki APV Minibus tahun 2004, hasil sendiri Rp 50.000.000

Mobil, Mitsubishi Galant Sedan tahun 2000, hasil sendiri Rp 90.000.000

Motor, Harley Davidson Sepeda Motor tahun 1986, hasil sendiri Rp 35.000.000

Mobil, Toyota Kijang Innova Minibus tahun 2014, Hasil sendiri Rp 200.000.000

BACA JUGA;KLJ 2023 Penerima Lama Cair Sebentar Lagi, Benarkah Nominalnya Berkurang? Ini Penjelasan Dinsos DKI Jakarta

Mobil, Jeep Cherokee Jeep tahun 2011, Hibah tanpa akta Rp 500.000.000

BACA DEH  Pneumonia Ancaman Serius bagi Anak-Anak, Kematian Terjadi Setiap 43 Detik

Tanah dan Bangunan Rp 11.314.255.150

Tanah seluas 540 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 300.000.000

Tanah seluas 2040 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 250.000.000

Tanah seluas 961 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri 300.000.000

Tanah dan bangunan Seluas 1395 m2/285 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 483.639.000

Tanah dan bangunan Seluas 14629 m2/75 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 242.681.000

Tanah seluas 5974 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 300.000.000

Tanah dan bangunan Seluas 990 m2/84 m2 di Kab/Kota Gowa, warisan Rp 450.000.000

Tanah seluas 594 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 350.000.000

Tanah seluas 661 m2 di Kab/Kota Gowa, warisan Rp 150.000.000

Tanah dan bangunan Seluas 20000 m2/75 m2 di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 600.000.000

BACA JUGA:Pesawat Tempur TNI AU Kagetkan Warga Jakarta dan Jatuh? Ini Reaksi Dispenau

Tanah dan bangunan Seluas 1025 m2/1900 m2 di Kab/Kota Makassar, hasil sendiri Rp 4.202.250.000

Tanah seluas 35921 m2 di Kab/Kota Gowa, Hasil sendiri Rp 256.835.150

Tanah dan bangunan seluas 1000 m2/400 m2 di Kab/Kota Makassar, hasil sendiri Rp 2.000.000.000

Tanah dan bangunan seluas 170 m2/200 m2 di Kab/Kota Gowa, warisan Rp 590.000.000

Tanah dan bangunan seluas 122 m2/210 m2 di Kab/Kota Makassar, hasil sendiri Rp 488.850.000

Tanah dan bangunan seluas 646 m2/84 m2di Kab/Kota Gowa, hasil sendiri Rp 350.000.000
Alat transportasi dan mesin Rp 1.475.000.000

Harta bergerak lainnya Rp 1.149.970.000

Kas dan setara kas Rp. 6.118.817.382

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Piala Dunia FIFA 2026: Ini Syarat Indonesia Lolos

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Peluang Indonesia menjadi  satu dari dua negara di Grup C yang lolos  dari babak ketiga Kualifikasi...