Sabtu, 18 Januari 2025

Ambisi Besar Kaesang Jadi Ketua Umum PSI Terkuak

Bagi Kaesang, penetapan itu, bukan untuk menaikkan suhu politik di Tanah Air jelang Pemilu 2024.

Hot News

TENTANGKITA.CO – Kaesang Pangerap, putra bungsu Presiden Joko Widodo [Jokowi], membuat ranah dunia maya riun-rendah pasca penetapan dirinya sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Senin (25/9).

Bagi Kaesang, menjadi ketua umum, itu bukan untuk menaikkan suhu politik di Tanah Air yang memanas jelang Pemilu 2024. Sebab, dia tahu dan sadar, jangankan bermain di ranah politik,  dengar berita dia sakit saja, Indonesia  pasti ramai.

Kaesang menjadi ketum PSI setelah hanya berselang dua hari bergabung ke partai anak muda tersebut.

Baca Juga



Berawal, mungkin bukan,saat Cak Imin mengomentari soal Kaesang Jadi Ketum PSI: Kita Harus Waspada karena di belakangnya Ada Presiden.

Cuitan Cak Imin itu lantas mendapart respon sekitar 57 orang.

Lalu muncul komen lain. Joel Picard@sociotalker: pdahal yg lbh kompeten jd ketum itu @FaldoMaldini tapi apa bolbut…. basis psi bukan meritokrasi tapi poldinastitwitter.com/kompascom/stat…

Tanpa jeda, Faldo Maldini@FaldoMaldini menanggapi: Saya kenal Kaesang, Prof. Saya tahu seberapa brilian kawan itu Soal kompetensi, dia jauh diatas kita, Prof.

Jantungpisang@mbahjhojho: Sekarang dah jelas kan siapa pemilik asli PSI? Milik tukang kayu dari solo… Makanya jangan heran ketika kaesang jadi ketuanya. Nggak usah heran juga kenapa sekarang PSI bisa dukung Prabowo. Giring Buka Suara soal Siap Kembalikan Partai ke Pemilik Asli.

Masih banyak lagi komen yang menanggapi langkah Kaesang Pangerap itu. Bisa jadi, itu karena Kaesang putra orang nomor satu di Indonesia dan kini Indonesia sedang menuju ke Pilpres 2024. Segalanya pun diendus dari sisi kekuasaan.

BACA DEH  Zulkifli Hasan 'Dijewer' Pejabat Sekneg Terkait Pangan

Baca Juga



Kapal Besar

“Terima kasih kepada teman-teman DPP, DPW seluruh Indonesia, terima kasih yang sangat, setelah diterima sebagai anggota, kini menjadi nakhoda utama PSI,” ucap Kaesang.

Dia menyebut PSI layaknya kapal besar. Dia pun senang organ relawan Jokowi juga mendukungnya menjadi ketum PSI. “Kita akan menuju ke sana,” ucap Kaesang optimistis.

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...