Sabtu, 18 Januari 2025

Benarkan Bansos KLJ Ditiadakan Dalam Pendaftaran DTKS Jakarta 2023? Dinsos DKI Beri Penjelasannya Begini

Hot News

TENTANGKITA.CO – Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) merupakan komponen penting bagi pemerintah untuk mengkaji penerima manfaat melalui berbagai program bantuan sosial yang ada.

Khususnya bagi pemerintah Provinsi DKI Jakarta, peran DTKS ini merupakan hal yang sangat mutlak menetukan sasaran penerima manfaat bansos yang bersal dari Kementrian Sosial RI.

Dinas Sosial (Dinsos) DKI sebagai perpanjangan tangan dari Kemensos RI bertugas sebagai penyaLur dana bansos Jakarta yang mana DTKS merupakan panduan utama untuk pelaksanaan program tersebut.

BACA JUGA: Masih Ditunggu, KLJ September 2023 Penerima Lama Batal Cair Bulan Ini? Dinsos DKI Katakan Ini

Dinsos DKI sendiri baru-baru ini telah memberikan sinyal kuat bahwa DTKS Jakarta 2023 akan segera dibuka untuk wilayah Jakarta.

Terkait dengan DTKS Jakarta diketahui telah mengumumkan perubahan dalam aturan pendaftaran ditahap mendatang.

Perubahan aturan pendaftaran DTKS Jakarta 2023 

Perubahan signifikan dalam aturan pendaftaran tersebut tentunya perlu diperhatikan.

Diketahui Dinsos DKI mengungkap bahwa tahun 2023 ini pendaftaran DTKS akan terbatas pada beberapa bansos tertentu saja.

BACA JUGA: Pendaftaran dan Verifikasi KJP Plus Tahap 2, Persyaratan LENGKAP dan Cara CEK Nama Kamu di DTKS

Jika ditahap sebelumnya semua bansos terlibat dalam pendafataran DTKS Jakarta, kali iniakan berbeda.

Secara khusus bagi para lansia yang beberapa waktu terakhir sudah menunggu-menunggu terkait pendaftaran baru bansos KLJ di DTKS Jakarta 2023 mendatang.

Dalam kabar terbaru dari pihak Dinsos DKI tersebut akan lebih memfokuskan pada bansos tertentu dalam pendafataran baru di DTKS Jakarta 2023 mendatang.

Bansos yang buka di DTKS Jakarta 2023:

  • Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim (P3KE)
  • Penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus
  • Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) Tahap I Tahun 2023
  • Anak balita dengan kondisi gizi buruk (stunting).
BACA DEH  INFO PENERIMA KLJ 2025: Mau Daftar? Ini Jawaban Dinsos DKI

BACA JUGA: Update Aturan DTKS Jakarta 2023, 6 Bansos Ini Tak Akan Buka Pendaftaran Penerima Baru

Dengan kata lain, beberapa program bantuan sosial seperti Kartu Anak Jakarta (KAJ), Kartu Lansia Jakarta (KLJ), Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ), serta program bantuan sosial pemerintah pusat seperti Penerima Bantuan Iuran (PBI), Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), dan Program Bantuan Sosial Pemerintah (PKH) tidak akan dimasukkan dalam pendaftaran DTKS Jakarta 2023.

Mengenai bansos yang tidak masuk dalam pendafataran baru di DTKS Jakarta 2023 tersebut Dinsos DKI pun mengungkap alasannya.

Dengan tujuan memberikan manfaat lbih banyak kepada warga yang membutuhkan, maka program-program bantuan yang akan difokuskan dalam pendaftaran DTKS Jakarta 2023 juga telah dipilih seperti tertera di atas.***(WVA)

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Dana KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 1 2025 Tidak Diberikan? Ini Kata Dinsos DKI

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 terancam tidak disalurkan? Boleh jadi. Pasalnya, dana Bansos itu,...