Jumat, 22 November 2024

Dana PKH dan BPNT Juli 2023 Cair, Silakan Cek Besaran yang Diterima

Besaran bantuan tetap akan bergantung pada kategori penerima Bansos

Hot News

TENTANGKITA.CO-Besaran  dana bantuan sosial (Bansos) PKH dan BPNT yang cair pada Juli  2023 tidak akan mengalami perubahan dengan nilai Tahap 2.

Namun, jumlah besarannya, tetap akan bergantung pada kategori penerima Bansos Program Keluarga harapan (PKH) dan bantuan tpemerintah non-tunai (BPNT).

BACA JUGAL: PKH Juli 2023 Cair, Ini Cara Mudah Cek Pakai HP

Setiap kategori penerima bansos PKH akan mendapatkan bantuan PKH tahap 3 pada Juli 2023 dengan nominal berbeda-beda:

  1. Kategori Ibu Hamil/Nifas dapat Rp750.000 per tahap
  2. Kategori Anak Usia Dini 0 s/d 6 Tahun dapat Rp750.000 per tahap
  3. Kategori Anak SD/Sederajat dapat Rp225.000 per tahap
  4. Kategori Anak SMP/Sederajat dapat Rp375.000 per tahap
  5. Kategori Anak SMA/Sederajat dapat Rp500.000 per tahap
  6. Kategori Penyandang Disabilitas berat dapat Rp600.000 per tahap
  7. Kategori Lanjut Usia Rp 2.400.000 dapat Rp600.000 per tahap

Sementara itu, BPNT atau bansos Kartu Sembako cair Rp200.000 per bulan per penerima.

BACA JUGA: Ayo, Cek Pencairan Bansos PIP Kemendikbud Juli 2023

Hal yang perlu kita ingat,  sudah menjadi penerima Bansos itu atau belum? Kalau lupa, silakan cek ke link di Kementerian Sosial.Cek dengan Login cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP, caranya mudah.

BACA JUGA: Prediksi KJP Bulan Juli 2023 Kapan Cair: Antara Tanggal 3 Sampai 7 Juli

Ini Petunjuk Pencarian

  • Masukkan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan
  • Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP
  • Ketikkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode
  • Jika huruf kode kurang jelas, klik icon untuk mendapatkan huruf kode baru
  • Klik tombol CARI DATA

BACA JUGA:  Peserta Seleksi Mandiri IPB, Ini Info Jadwal Ujian dan Pengumuman Hasil Seleksi

Sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari Nama PM (Penerima Manfaat) sesuai Wilayah yang Anda inputkan.

BACA DEH  Dinsos Segera Infokan Penyaluran KLJ, KAJ, KPDJ Tahap 4

BACA JUGA: Ini Alasan Seseorang  GAGAL Dapat Bansos KLJ dan KAJ dan KPDJ di 2023, Kapan Cair?

 

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Piala Dunia FIFA 2026: Ini Syarat Indonesia Lolos

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Peluang Indonesia menjadi  satu dari dua negara di Grup C yang lolos  dari babak ketiga Kualifikasi...