Rabu, 26 Maret 2025

Publik

Dinas Dukcapil DKI Siapkan 8,3 Juta Blanko KTP Elektronik Daerah Khusus Jakarta (DKJ)

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pemprov DKI Jakarta bakal mendistribusikan sekitar 8,3 juta blanko Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el) Daerah Khusus Jakarta (DKJ) menyusul perubahan status Jakarta yang tidak lagi menyandang status Ibu Kota Negara.Pendistribusian 8,3 juta blanko KTP-el DKJ bakal...

Cara Cek Daftar Pemilih dan Jadwal Pilkada Serentak 2024

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Silakan simak cara cek daftar pemilih Pilkada Serentak 2024 yang akan berlangsung pada 27 November 2024 di dalam artikel ini ya.Komisi Pemilihan Umum(KPU) saat ini masih dalam menggelar proses pencocokan dan penelitian (coklit) terhadap data Pemilih...

UGM Naik Peringkat dalam QS World University Ranking 2025, Alumni Sudah Diakui Level Internasional 

TENTANGKITA.CO, JAKARTA –  UGM Yogyakarta naik peringkat dalam Quacquarelli Symonds World University Ranking atau QS WUR 2025, mencerminkan naiknya reputasi akademik dan mutu lulusan yang makin diakui di level internasional. UGM Yogyakarta kini menempati posisi 239 dunia, naik 24 level...

Kantor Presiden Selesai Pertengahan Juli, Jokowi Optimistis 17-an di Ibu Kota Nusantara (IKN)

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) optimistis perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus atau HUT RI ke-79 tahun ini berlangsung di Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.Pada Rabu 6 Juni 2024, Presiden Jokowi meninjau...

Lebih Utama Mana Kurban Kambing atau Sapi: Ini Pendapat Mazhab Hanafi, Maliki, Syafii dan Hambali

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Lebih utama mana kurban dengan memotong kambing, sapi atau unta? Terjadi perbedaan pandangan mengenai hal ini di antara mazhab Hanafi, Maliki, Syafii dan Hambali.Perbedaan pandangan terkait lebih baik mana kurban kambing, sapi atau unta di antara...

Ini Universitas Pertama di Ibu Kota Nusantara (IKN): Gunadarma

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Universitas Gunadarma bakal menjadi perguruan tinggi yang pertama kali membangun kampus di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur.Kemarin, Selasa 4 Juni 2024, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menandai pembangunan gedung kampus Program...

RUU Kesejahteraan Ibu dan Anak Disahkan, Cuti Melahirkan Bisa 6 Bulan?

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- DPR mengesahkan RUU Kesejahteraan Ibu dan Anak pada Fase 1000 Hari Pertama Kehidupan (RUU KIA) menjadi undang-undang, ibu melahirkan bisa mendapatkan cuti hingga 6 bulan dan didampingi suami. Sidang pengesahan UU ini dipimpin oleh Ketua DPR Puan...

Wanita Syarikat Islam: Pemerintah Perlu Gandeng Majelis Taklim Perempuan untuk Tekan Angka Stunting

TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Wanita Syarikat Islam (WSI) menilai pemerintah harus menggandeng organisasi sosial dan swasta dalam melakukan intervensi program nyata ke masyarakat untuk menekan angka stunting di Indonesia.Selain itu, menurut Ketua Umum WSI, Valina Singka, pemerintah perlu melibatkan komunitas...

KERUSUHAN MEI 1998 (3): Keluarga Presiden Persenjatai Diri Dengan Senjata Otomatis

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Mei 1998 adalah peristiwa kerusuhan massa, demonstrasi anti-pemerintah, dan pembangkangan sipil di Indonesia pada bulan Mei 1998. Peristiwa ini terutama terjadi di kota Medan, Jakarta, dan Surakarta, dengan insiden-insiden kecil di wilayah lain di Indonesia.Kerusuhan tersebut dipicu...

KERUSUHAN MEI 1998 (2):  Konflik Rakyat dan Pemerintah

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Mei 1998 adalah peristiwa kerusuhan massa, demonstrasi anti-pemerintah, dan pembangkangan sipil di Indonesia pada bulan Mei 1998. Peristiwa ini terutama terjadi di kota Medan, Jakarta, dan Surakarta, dengan insiden-insiden kecil di wilayah lain di Indonesia.Kerusuhan tersebut...

Latest News

Jangan Kasih Kendor!

Oleh: Dr Naufal Mahfudz Dewan Pembina Nazhir Wakaf IPB University & Wakil Ketua Dewan Pakar ICMI Orwilsus BogorTENTANGKITA.CO...