Dunia
Erdogan Kutuk Serbuan Israel terhadap Jamaah di Masjidil Aqsa
TENTANGKITA.CO, JAKARTA -- Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengecam keras serangan Israel terhadap jamaah di Masjidil Aqsa di Yerusalem Timur.Presiden Erdogan mengungkapkan kecaman serbuan Israel ke Masjidil Aqsa tersebut dalam sambungan telepon dengan Presiden Palestina Mahmoud Abbas.BACA JUGA: Yordania dan...
Dunia
Yordania dan Palestina: Kutuk Serangan Israel ke Jamaah di Masjidil Aqsa
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Palestina dan Yordania mengingatkan bahwa peningkatan kekerasan di Masjidil Aqsa atau Masjid Al-Aqsa Yerusalem adalah berbahaya, dan mendesak Israel untuk menghentikan semua tindakan "ilegal dan provokatif".Peringatan itu muncul selama percakapan telepon antara Menteri Luar Negeri Yordania...
Dunia
Masjidil Aqsa Palestina Diserbu Israel, Jamaah Subuh Dilempari Granat dan Dipukuli
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Puluhan warga Palestina terluka saat polisi Israel menyerbu halaman Masjidil Aqsa, saat mereka sedang menunaikan shalat subuh, Jumat 15 April 2022.Bulan Sabit Merah Palestina, mengatakan puluhan warga cedera akibat serangan polisi Israel.BACA JUGA: Banyak Warga yang Mengaku...
Dunia
Pakar Unsoed: Undang Rusia ke KTT G-20, Indonesia Ambil Langkah Tepat
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Indonesia mengambil langkah tepat dengan mengundang semua anggota ke KTT G-20 termasuk Rusia, ujar pengamat hubungan internasional dari Univesitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Agus Haryanto.“Pernyataan Indonesia yang akan mengundang seluruh anggota G-20 sudah sesuai. Indonesia mengundang...
Dunia
Ukraina dan Inggris Bahas Sanksi Tambahan bagi Rusia
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Belum selesai deretan sanksi yang dijatuhkan pada Rusia karena serangannya ke Ukraina. Menteri Luar Negeri Ukraina Dmytro Kuleba dan Menteri Luar Negeri Inggris Liz Truss pada Senin membahas sanksi tambahan untuk Rusia atas perang di Ukraina.BACA JUGA: Rusia...
Dunia
Israel: Kunjungan Presiden Isaac Herzog ke Turki adalah Momen Menyenangkan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Israel menyebut kunjungan presiden Isaac Herzog ke Turki pada Rabu sebagai momen yang menyenangkan. Perdana Menteri Israel Naftali Bennett membagikan video di Twitter tentang upacara penyambutan resmi di Kompleks Kepresidenan di Ankara dan mengatakan: BACA JUGA: Pertemuan Tripartit di...
Dunia
Pertemuan Tripartit di Turki Bisa Jadi Akhir Perang Rusia Ukraina
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Mata dunia tertuju pada pertemuan tripartit tingkat tinggi antara Turki, Rusia, dan Ukraina, yang akan berlangsung pada Kamis di Provinsi Antalya selatan dan bisa jadi akhir perang. Ini adalah bagian dari upaya Turki menengahi negara-negara yang bertikai,...
Bisnis
Rusia Jadi Negara Paling Banyak Terkena Sanksi di Dunia Gara-gara Perang Ukraina
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Rusia menjadi negara yang paling banyak terkena sanksi di dunia karena perang terhadap Ukraina. Moskow dikenai 2.778 sanksi baru hanya dalam waktu kurang dari dua minggu sejak Presiden Rusia Vladimir Putin memerintahkan pasukan ke Ukraina. BACA JUGA: Bandara Vinnytsia,...
Dunia
Rusia Keluarkan Daftar Negara yang Tidak Bersahabat, Indonesia Tidak Masuk
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Rusia mengeluarkan daftar negara-negara yang berlaku “tidak bersahabat” pada pemerintah, perusahaan dan warga negara mereka, Indonesia tidak masuk.
Daftar negara-negara yang tidak bersahabat dikeluarkan setelah mereka mendapatkan sanksi ekonomi di tengah perang Rusia-Ukraina.
BACA JUGA : Rusia Jadi Negara...
Dunia
Rusia Akhirnya Kuasai Pembangkit Nuklir Terbesar di Eropa, PLTN Zaporizhzhia
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Rusia akhirnya berhasil menguasai PLTN terbesar Eropa di Kota yaitu PLTN Zaporizhzhia, setelah memenangkan bentrokan sepanjang malam dengan tentara Ukraina, demikian pengumuman otoritas setempat. "Saat ini, lokasi PLTN Zaporizhzhia diduduki oleh pasukan militer Federasi Rusia," kata sebuah...
Latest News
Penyaluran KJP Plus Tahap 2 November 2024 Ditunda, Tunggu Pilkada DKI Tuntas
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran Kartu Jakarta Pintar (KJP) Tahap 2 untuk bulan November 2024 diperkirakan bakal tertunda hingga pertengahan...