Jumat, 17 Januari 2025

Dunia

Gencatan Senjata Israel dan Hamas: Gelombang Ketiga 39 Tahanan Remaja Warga Palestina Dibebaskan

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Otoritas Israel kembali membebaskan 39 tahanan warga Palestina yang menjadi bagian dari kesepakatan pertukaran sandera antara Hamas dan Israel.Pembebasan 39 tahanan berusia remaja warga Palestina pada Minggu malam, 27 November 2023 itu merupakan gelombang ketiga pertukaran...

Gencatan Senjata Israel – Hamas: 33 Bocah dan 6 Perempuan Palestina Dibebaskan dari Penjara Militer

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Otoritas Israel membebaskan 39 tahanan yang terdiri dari 33 anak-anak dan 6 perempuan sebagai bagian dari kesepakatan pertukaran fase kedua antara Hamas dan dan Israel.Sebanyak 39 tahanan itu dibebaskan dari penjara militer Israel di Ofer, yang...

Israel vs Hamas Gencatan Senjata: 24 Perempuan dan 15 Anak Palestina Bebas

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Otoritas Israel membebaskan 39 tahanan yang terdiri dari 24 wanita dan 15 anak di bawah umur, Jumat malam waktu setempat, 24 November 2023.Pembebasan 39 tahanan perempuan dan anak-anak Palestina tersebut merupakan bagian dari pertukaran pelepasan sandera.Sebagian...

Israel Serang Rumah Warga di Gaza, 15 Orang Tewas, RS Indonesia Juga Dihajar Pesawat Tempur

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Militer Israel kembali menjadikan Rumah Sakit (RS)  Indonesia sebagai sasaran serangan udara pada Kamis malam, 23 November 2023, waktu setempat.Menurut Kantor Berita Palestina, WAFA, serangan udara dan bombardir artileri militer Israel menghajar pintu masuk dan pembangkit...

Israel dan Hamas Setuju Gencatan Senjata 4 Hari, Saling Bebaskan Sandera

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pemerintah Israel menyepakati gencatan senjata selama 4 hari di Gaza dengan Hamas dan pembebasan 50 tahanan di kawasan tersebut.Kesepakatan gencatan senjata Israel dan Hamas tersebut, seperti dilansir Al Jazeera, dimediasi oleh QatarMenurut Al Jazeera, Hamas juga...

Presiden Jokowi Lepas Bantuan Kedua Indonesia untuk Warga Palestina di Gaza Seberat 21 Ton

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Indonesia mengirimkan bantuan kemanusiaan tahap 2 bagi masyarakat Palestina di Gaza berupa obat-obatan, perlengkapan rumah sakit, dan kebutuhan lainnya.Presiden Joko Widodo (Jokowi) melepas secara resmi bantuan Indonesia sebanyak 21 ton untuk masyarakat Palestina di Gaza itu...

Presiden Biden: Tidak Ada Gencatan Senjata di Gaza, Palestina Selama Sandera Belum Bebas

TENTANGKITA.CO, Jakarta – Harapan Israel menghentikan serangan ke Jalur Gaza, Palestina belum akan terwujud setelah Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan “tidak ada kemungkinan” untuk gencatan senjata.  "Tidak ada. Tidak ada kemungkinan," kata Presiden Biden, Kamis (9/11) ketika ditanya tentang...

Jokowi jadi Utusan OKI Desak Biden Akhiri Serangan Israel ke Gaza

TENTANGKITA.CO, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan meminta Presiden Amerika Serikat Joe Biden untuk mendorong Israel menghentikan perang dengan Hamas di Jalur Gaza, Palestina, saat berkunjung ke Gedung Putih pada Senin 13 November 2023 mendatang. Sebelum bertemu dengan Presiden...

Indonesia akan Evakuasi Korban di Gaza, Kemampuan Kapal Rumah Sakit dan RS TNI Tidak Main-main

TENTANGKITA.CO – Indonesia menawarkan bantuan untuk mengevakuasi dan merawat korban serangan Israel di Gaza, Palestina pada kapal rumah sakit dan RS yang dikelola oleh TNI, ujar Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. “Seluruh rumah sakit TNI kami buka untuk korban-korban dari sana...

10 Ribu Lebih Warga Palestina Tewas Selama 31 Hari Perang

TENTANGKITA.CO- Pemboman besar-besaran terus dilakukan Israel di Gaza. Kementerian Kesehatan Palestina melaporkan jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel di Gaza lebih dari 10.000 jiwa sejak 7 Oktober lalu hingga 6 November 2023.Korban jiwa Palestina terbanyak berada di...

Latest News

Penyaluran KLJ Tahap 1 2025 Akan Diumumkan, Verifikasi Usai

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Verifikasi dan Validasi pendaftaran pasif DTKS tuntas hari ini Rabu (15/1) dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta...