Jumat, 20 September 2024

Lifestyle

Ini Bahaya Bawa HP ke Kamar Mandi, 5 Bakteri Bisa Menempel di Gawai Anda

TENTANGKITa.CO – Kalian termasuk yang melakukan kebiasaan ini: membawa telepon genggam alias HP ke dalam toilet atau kamar mandi?Sebagian orang memang kerap membawa alat komunikasi mereka ke kamar kecil untuk mengatasi rasa bosan atau demi mengisi waktu.Akan tetapi, harap...

Pola Makan Ini Bisa Cegah Kanker, Perlu Dicoba Nih 

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pola makan ini bisa cegah kanker lho, mari kita simak. Perlu kamu tahu, penyakit kanker bisa dihindari dengan menerapkan pola makan yang tepat, pemerintah menganjurkan “isi piringku” apa maksudnya? Kementerian Kesehatan menganjurkan pola makan "Isi Piringku" agar ...

Tips Menghindari Dampak Buruk Akibat Panas Ekstrem

TENTANGKITA.CO – Silakan simak tips untuk mengantisipasi cuaca panas ekstrem yang belakangan kerap terjadi.Menurut perkiraan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika, cuaca panas masih akan terjadi pada hari ini, Senin 1 Mei 2023.Baca Juga: Diperkirakan Akan Terus Berlangsung, BMKG Ungkap...

Besok Masuk Ancol Gratis, Pembelian Online di Sini Ya

TENTANGKITa.CO -- PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk kembali menggratiskan tiket masuk bagi warga yang ingin berekreasi di kawasan Ancol pada 21 Maret 2023.Direktur PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, Eddy Prastiyo mengatakan, program gratis masuk Ancol diadakan setiap bulan dan...

5 Buah yang Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur Anda: Nomor 4 Ubi Jalar

TENTANGKITA.CO -- Tidur malam yang buruk dapat memengaruhi keadaan tubuh setelah bangun tidur. Ada banyak faktor yang menyebabkan seseorang tidak bisa tidur nyenyak.Mengetahui berbagai penyebab kurang tidur jelas bermanfaat dalam membantu mengatur bahkan mencegah hal itu terjadi. Termasuk di...

Kekurangan Vitamin D, Magnesium, Seng dan Kromium Juga Tingkatkan Risiko Diabetes Tipe 2

TENTANGKITa.CO – Penyakit diabetes mellitus tipe 2 terjadi, menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), karena tubuh kita tidak dapat menggunakan insulin dengan efektif.Padahal insulin adalah hormon yang dibutuhkan tubuh kita untuk mengubah glukoas menjadi energi.Dari beberapa studi, diabetes tipe 2,...

Mengurangi 15 Menit Main Medsos Bisa Kurangi Depresi dan Tingkatkan Kekebalan Tubuh

TENTANGKITa.CO – Orang zaman sekarang boleh dibilang tidak pernah lepas dari budaya media sosial yang merebak setelah zaman memasuki era tahun 2000-an.Dari pagi, siang, sore bahkan malam hingga dini hari, media sosial (medsos) dengan beragam aplikasinya lekat sekali dengan...

4 Buah Yang Bisa Menambah Darah, Bagus Untuk yang Anemia: Nomor 3 Mirip Nama Artis

TENTANGKITa.CO – Aneka buah sejak dulu diyakni bisa bermanfaat bagi tubuh manusia. Salah satu manfaat dari buah-buahan adalah untuk menambah zat besi.Dengan pasokan zat besi yang terkandung, makan buah-buahan tertentu menjadi bermanfaat untuk menambah darah dan bagus bagi penderita...

Simak 5 Manfaat Minum Teh Pahit: Jangan Bilang Hidup ini Sudah Pahit, Nomor 4 Buat Cewek Nih

TENTANGKITa.CO – Kalian termasuk penikmat teh pahit? Ternyata manfaat minum teh pahit bagi kesehatan kita tidak main-main lho.Teh pahit bermanfaat bagi kesehatan kita karena mengandung nutrisi yang cukup beragam. Mulai dari antioksidan, vitamin C, polifenol, katekin, kafein, L-theanine, dan...

Studi Baru: Pemanis Buatan Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung dan Stroke

TENTANGKITA.CO – Pemanis buatan yang kerap digunakan untuk makanan olahan ternyata tidak hanya berbahaya bagi penderita diabetes.Pemanis buatan, menurut sebuah penelitian terbaru yang dilansir di jurnal Nature Medicine, juga berpotensi meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke.Menurut studi tersebut, pemanis...

Latest News

639.480 Tentara Rusia Tewas Di Ukraina

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Rusia terus menelan kerugian. Setelah menggempur Ukraina selama dua tahun tujuh bulan, sekitar 639.480 orang tentara...