Jumat, 29 November 2024

Bhisma Madjidi

Kisah Adik Shena Malsiana yang Dokter dan Bertugas di Puskesmas Daerah

TENTANGKITA.CO -- Shena Malsiana, penyanyi jebolan X Factor Indonesia, bercerita tentang adiknya yang berprofesi sebagai dokter dan bertugas di pusat kesehatan masyarakat (Puskesmas) di daerah Larangan Utara.Melalui akun Twitter-nya, @ShenaMalsiana, Shena mengaku bangga atas perbuatan adiknya yang baru tahun...

KJP November 2022 Kapan Cair: Begini Cara Tutup Buku Rekening KJP Plus

TENTANGKITA.CO – Bagaimana cara tutup buku rekening penerima Kartu Jakarta Pintar atau KJP Plus kerap menjadi pertanyaan warga DKI Jakarta. Sementara itu, para penerima manfaat juga mulai bertanya KJP November 2022 kapan cair.Berikut ini penjelasan Pusat Pelayanan Pendanaan Personal...

Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak Bertambah Jadi 269 pada 26 Oktober

TENTANGKITA.CO – Kasus gagal ginjal akut pada anak di Indonesia bertambah 14 pasien. Kasus gagal ginjal akut pada anak itu kini tersebar di 27 provinsi Tanah Air.Dengan penambahan 14 pasien baru tersebut, total kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal...

Unilever AS Tarik 19 Produk Sampo yang Berpotensi Sebabkan Kanker, di Indonesia?

TENTANGKITA.CO -- Unilever Amerika Serikat menarik secara sukarela produk aerosol sampo kering yang diproduksi sebelum Oktober 2021 karena ada potensi peningkatan kadar benzena yang dapat menyebabkan kanker.Menurut laman resmi Food and Drugs Administration (FDA), BPOM-nya AS, benzena diklasifikasikan sebagai...

Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini: Jaksel dan Jaktim Waspada Hujan Ya

TENTANGKITA.CO – Sebagian wilayah di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur, berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, bakal diguyur hujan hari ini, Kamis 27 Oktober 2022.Dari perkiraan cuaca itu, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau warga DKI mewaspadai perubahan cuaca yang...

Tuhiyat Jadi Dirut, Ini Jajaran Direksi & Komisaris MRT yang Baru

TENTANGKITA.CO – Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono 'menunjuk' Tuhiyat sebagai direktur utama PT MRT Jakarta (Perseroda) menggantikan M. Aprindy yang baru menjabat tiga bulan.Penunjukkan Tuhiyat sebagai dirut MRT berdasarkan keputusan para pemegang saham di luar RUPS yang...

Kemenkes Izinkan 156 Obat Sirup Diresepkan, Cek Daftarnya di Sini

TENTANGKITA.CO – Kemenkes melansir daftar 156 obat sirup atau cair yang sudah boleh diresepkan oleh tenaga kesehatan di faslitas pelayanan kesehatan sejak 24 Oktober 2022.Keputusan itu tertuang dalam Surat Plt. Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Nomor: HK.02.02/III/3515/2022...

Begini Nasib Nikita Mirzani 20 Hari Ke Depan

TENTANGKITA.CO – Kejaksaan Negeri (Kejari) Serang resmi menahan selebritis Nikita Mirzani sejak semalam, Selasa 25 Oktober 2022.Nikita Mirzani, selebritis yang kerap memunculkan kontroversi, ditahan atas dugaan pencemaran nama baik dan pelanggaran Undang-undang Informasi serta Transaksi Elektronik atau UU ITE.Proses...

Febri Diansyah, Pengacara Putri Candrawathi, Bantah Kesaksian Kamaruddin bahwa Kliennya Ikut Menembak Brigadir J

TENTANGKITA.CO – Kuasa hukum Putri Candrawathi, Febri Diansyah, membantah keras penyataan Kamaruddin Simanjuntak, pengacara keluarga Brigadir J, yang menyebut kliennya ikut menembak Brigadir J.Pernyataan Kamaruddin itu disampaikan saat bersaksi di sidang terdakwa Bharada Richard Eliezer alias Bharada E dalam...

Alhamdulillah, Tidak Ada Penambahan Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak Baru Sampai 24 Oktober

TENTANGKITA.CO – Kemenkes memastikan sampai dengan Senin 24 Oktober 2022 tidak terjadi penambahan kasus gagal ginjal akut pada anak.Menurut data Kementerian Kesehatan (Kemenkes), hingga Senin terdapat 251 kasus gagal ginjal akut pada anak di 26 provinsi. Mayoritas pasien, sekitar...

Latest News

Penyaluran KJP Plus Tahap 2 November 2024 Ditunda, Tunggu Pilkada DKI Tuntas

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Penyaluran Kartu Jakarta Pintar (KJP)   Tahap 2 untuk bulan November 2024 diperkirakan bakal tertunda hingga pertengahan...