Kamis, 19 September 2024

Gorontalo Diguncang Gempa Bumi Kamis (1/8) Pagi Ini

Gempa terjadi di 73 kilometer tenggara Bone Bolango Provinsi Gorontalo dengan kedalaman 129 kilometer. Gempa tidak berpotensi tsunami.

Hot News

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Provinsi Gorontalo Kamis (1/8) pagi diguncang gempa yang dirasakan hingga ke Kabupaten Gorontalo Utara, wilayah pesisir utara provinis itu.

Gempa di Gorontalo pada Kamis pagi pukul 08.00 WITA. Gempa tersebut, selain  dirasa warga yang tinggal di wilayah ibu kota kabupaten tersebut, juga dirasakan hingga di Wilayah barat kabupaten di Desa Dulukapa Kecamatan Sumalata Timur.

Menurut data BMKG, gempa dengan magnitudo 5.5 terjadi pukul 08:00:08 WITA, berlokasi 0.11 lintang selatan (LS), 123.29 bujur timur (BT). Gempa terjadi di 73 kilometer tenggara Bone Bolango Provinsi Gorontalo dengan kedalaman 129 kilometer. Gempa tidak berpotensi tsunami.

BACA JUGA: Info Gempa: Bone Bolango Gorontalo Berguncang

 

Selain itu, beberapa warga di Wilayah Provinsi Gorontalo, di antaranya di Kecamatan Sipatana kota Gorontalo melaporkan jika gempa sangat terasa di wilayah tersebut.

BACA DEH  Sidang Kabinet Paripurna Terakhir, Jokowi: Mohon Maaf dan Terima Kasih
Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Liga Champions UEFA: Man City vs Inter dan Jadwal Kamis (19/9) 02:00 WIB

Manchester City akan menghadapi Inter Milan pada laga Liga Champions 2024/2025 di Stadion Etihad, Manchester, Rabu (18/9) atau Kamis...