TENTANGKITA.CO – Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep dijadwalkan akan menemui Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Dalam keterangan di media sosialnya (twitter), RembukPSI@RembukPSI diungkapkan: Kaesang Pangarep memastikan akan bertemu Megawati Soekanoputri setelah melakukan safari politik di Bali.
Kaesang menyatakan PSI akan membuka komunikasi politik dengan partai lain. #PSI #PartaiSolidaritasIndonesia #RembukPSI
Baca Juga:
- Ambisi Besar Kaesang Jadi Ketua Umum PSI Terkuak
- HORE Dapat SEPEDA!! Kaesang Pangarep dan Sri Mulyani Busana Adat Terbaik saat Momen Upacara 17 Agustus
Kabar itu ditanggapi Wali Kota Solo, sekalgis kakak Kaesang, Gibran Rangkabumi (Gibran Rakabuming@gibran_tweet): Agar silaturahmi tidak terputus.
Kaesang Pangarep, pria kelahiran 25 Desember 1994, seorang pengusaha makanan Indonesia dan Youtuber. Ia merupakan putra bungsu Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo, dan Ibu Negara Iriana.
Kaesang Pangarep, pada Senin (25/9) resmi menjadi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI). Surat Keputusan PSI menjadikan Kaesang sebagai Ketum PSI langsung diserahkan Wakil Ketua Dewan Pembina PSI, Grace Natalie kepada Kaesang.